Senin, 04 Mei 2009

kepiting dan asparagus kalengan

bahan:
bawang putih cincang
kepiting kaleng
asparagus kaleng, potong2
kaldu ayam
2 btr telur, kocok lepas
garam
1 sdm kecap asin
angciu
maizena, larutkan dalam sedikit air.

cara buat:
bawang putih tumis sampai harus, tumis kepiting sebentar, masukkan air, setelah mendidih masukkan asparagus, masukkan telur sambil aduk sehingga menimblkan tekstur berserat. Terakhir masukkan garam, angciu, kecap asin dan maizena untuk mengentalkan.

Ctt. garam dan angciu tidak boleh dimasak. Garam jika dimasak tll lama dapat merusak kandungan Iodiumnya, sementara angciu kalau dimasak, efeknya sama spt minyak wijen, akan berbeda baunya dari bau aslinya.
Rgds,

:: Priska Natasya ::
Cheer Up!!! Today is the greatest day of our life

Pakai Madato ya? Eh maaf, daku bukan sales Madato, hanya saja alat ini emang oke punya.
Kalau dipake bikin sari dele atau sari kacang hijau, bisa bener2 halus tanpa perlu disaring lagi.
Biasanya saya kasih sedikit pandan dan gula jawa atau gula batu yg telah dihancurkan


Sedikit tips:
Jangan lupa merendam biji dele sampai kulit arid an mata bungkilna bisa dilepas ya. Konon kedua komponen itulah yang bikin asam urat naik.

Cheers…
Iva

-Dari Milist Femina 'n Friends-

Tidak ada komentar: